Bojongkokosan. Yang Terabaikan Part 4
Assalamualaikum Wr.Wb
Konvoy tersebut meneruskan perjalanan dengan sisa tentara yang ada, meski begitu mereka tetap tidak akan dilepaskan dengan mudah.
Konvoy tersebut meneruskan perjalanan dengan sisa tentara yang ada, meski begitu mereka tetap tidak akan dilepaskan dengan mudah.
Dan penyerangan diteruskan dan konflik
pun menyebar sampai Bojongkokosan
hingga perbatasan Cianjur seperti Ungkrak, Selakopi, Cikukulu, Situawi,
Ciseureuh hingga Degung. Perang juga meluas hingga lintasan Ngaweng,
Cimahpardi, Pasekon, Sukaraja, hingga Gekbrong di perbatasan Sukabumi-Cianjur.
Pada tanggal 10 Desember 1945 terjadi pembombardiran Cibadak dan Sekitarnya untuk membersihkan “gangguan”. Banyak jatuh korban. Guru saya saat SMP mengatakan, ia pernah menanyai soal pemborbardiran Cibadak pada Ibu Gurunya. Ia bercerita bahwa saat itu Ibu Guru tersebut sedang ada di Pertigaan Pelabuhan Ratu, mungkin daerahan Neglasari. Saat itu ada beberapa pesawat tempur yang melintas sambal menembaki dan membom daerahan Cibadak.
“Kabeh pada tiarap, loba nu awakna barolong (Semua pada tiarap, banyak yang badannya sampai bolong)” kata guru saya.
Saking repotnya saat pertempuran berlangsung. Pasukan
Inggris pun kehabisan amunisi dan mengerahkan pesawat carrier untuk mengangkut
dan menerjunkan amunisi.
Bala bantuan datang dari Bandung tanggal 11 November
1945, tapi ditahan oleh TKR Batailon 3
di Gekbrong, Sukabumi Timur . Akhirnya konvoy tersebut terus saja tertahan di
Sukabumi.
Karna
terus terdesak dan tak dapat bergerak, Sekutu mengutus Mayor Ravingh Singh (CMIWW) dari
Brigade Inggris di Bogor untuk berunding dengan Letkol Edi Sukardi.
Ilustrasi perundingan oleh PIGURA TVRI
Perundingan
tersebut di ikuti oleh Letkol Edi Sukardi, Walikota Sukabumi Mr. Syamsudin, dan
Bupati Sukabumi Mr. Harun. Ravingh Singh meminta agar adanya penjaminan atas
keselamatan pasukannya sementara TKR meminta agar konvoy Sekutu dikawal TKR .
Gencatan senjata berlangsung selama 1 hari.
Wassalamualikum Wr.Wb
Wassalamualikum Wr.Wb
Slots.io Casino Review (2021) | Dr.MCD
BalasHapusSlots.io Casino Review - Slots.io Casino delivers 전라북도 출장마사지 quality games and bonuses. Players from all over 하남 출장마사지 the world 원주 출장안마 can play casino 안동 출장샵 games on 경상북도 출장샵 this